Thursday, 9 April 2020

BANK SOAL SB&P KELAS 3 (TIGA) SD PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL

1. Warna hitam dalam karya seni rupa tiga dimensi dimaknai sbagai...
a. kematian
b. kesenangan
c. kekuatan
d. ketenangan

2. Dalam karya seni rupa tiga dimensi unsur yang sangat menonjol adalah...
a. titik
b. warna
c. garis
d. bentuk

3. Contoh gambar imajinasi mengenai alam adalah...
a. gambar
b. gambar diri
c. gambar kehidupan alam
d. gambar kartu

4. Amin mengkhayal tentang lingkungan dasar laut, maka amin menggambarkan tentang...
a. gambar lingkungan alam
b. gambar hewan
c. gambar lingkungan dasar laut
d. gambar lingkungan pantai

5. Mewarnai gambar menggunakan...
a. penggaris
b. kerayon
c. pensil
d. karbon

6. Tanda tempo allegro artinya...
a. lambat
b. cepat
c. sedang
d. biasa

7. Tanda tempo lagu berjudul "burung hantu" aalah...
a. adagio (lambat)
b. presto (sangat cepat)
c. andante (sedang)
d. allegro (cepat)

8. Ansambel artinya adalah...
a. permainan musik secara bersama
b. permainan musik secara sendiri
c. permainan musik secara indah
d. permainan musik yang harmonis

9. Permainan musik yang menggunakan bermacam macam alat musik adalah...
a. ansambel sejenis
b. ansambel musik kecil
c. ansambel sejajar
d. ansambel campuran

10. Cepat lambat lagu disebut...
a. tempo
b. dinamik
c. iringan
d. nada

11. Contoh lagu yang bertempo lambat adalah...
a. maju tak gentar
b. syukur
c. sorak sorak bergrmbira
d. halo halo namdung

12. Alat yang digunakan untuk mengukur tempo disebut...
a. tangga nada
b. garputala
c. adagio
d. metronome

13. Tanda tmpo yang artinya seperti orang berjalan adalah...
a. presto (sangat cepat)
b. largo (sangat lambat)
c. andante (sedang)
d. vivace (cepat)

14. Pencipta lagu indonesia raya adalah...
a. wr supratman
b. ibu sud
c. almanik
d. kusbini

15. Nama seorang wanita pengarang lagu anak anak adalah...
a. ibu fatmawati
b. ibu surtika
c. ibu sud
d. ibu kartini

16. Pelukis-Mu agung siapa gerangan, penggalang lagu diatas dimaksud dengan -Mu adalah...
a. warna
b. pelangi
c. langit
d. tuhan

17. Lagu gundul gundul pacul berasal dari...
a. jawa tengah
b. jawa barat
c. jawa timur
d. madura

18. Tari bedana berasal dari...
a. semarang
b. lampung
c. jakarta
d. papua

19. Tari reog ponorogo berasal dari...
a. jawa timur
b. jawa tengah
c. bali
d. jakarta

Esssay
1. Warna merah pada bendera merah putih melambangkan...
2. Roh nenek moyang dalam karya seni rupa tiga dimensi dilambangkan motof...
3. Gambar yang memiliki sifat khayalan disebut gambar...
4. Tempo dapat dibedakan menjadi 3 yaitu cepat, sedang dan...
5. Alat musik yang dimainkan dengan cara digesek adalah...
6. Lagu cangget agung berasal dari...
7. "Naik naik kepuncak gunung" termasuk lagu...
8. Pada seni tari, menyembah, menyikut, adalah gerakan...
9. Istilah perlengkapan tari disebut...

Essay
1. Tuliskan 3 macam contoh benda karya seni rupa tiga dimensi!
2. Tuliskan 3 macam tanda tempo!
3. Tuliskan 3 contoh alat musik ritmis!
4. Tuliskan 3 judul lagu wajib!
5. Tuliskan 3 benda yang dapat digeakkan oleh angin!

Related Posts:

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p